MANADO,JELAJAHSULUT.COM-BPOM menghentikan sementara penggunaan dan distribusi Vaksin AstraZeneca batch CTMAV547.
Penghentian dilakukan menyusul dua kasus KIPI fatal pasca-penyuntikkan vaksin tersebut.
Penghentian dilakukan sembari menunggu hasil investigasi dan pengujian dari BPOM yang kemungkinan memerlukan waktu satu hingga dua minggu.
Jubir Covid-19 Sulawesi Utara Steven Dandel Minggu (16/5/2021) mengatakan, yang dihentikan hanya Vaksin AstraZeneca batch CTMAV547.
Sementara vaksin Astra Zeneca selain Batch CTMAV547 diteruskan karena aman digunakan.
Halaman
Tinggalkan Balasan